Berita Kegiatan
08 Agustus 2024
Membentuk Generasi Muda yang Unggul di Sanggar Prestasi Jambangan
Insan Mandiri
Penulis
INSAN MANDIRI - Sanggar Anak Prestasi Jambangan tidak hanya membekali anak-anak dengan ilmu agama, tetapi juga menanamkan nilai-nilai karakter yang baik. Dalam setiap pertemuan, anak-anak diajarkan tentang pentingnya berdoa, bersyukur, dan menghargai sesama. Selain itu, mereka juga diajarkan tentang hak dan kewajiban sebagai seorang anak.
Ajak orang baik lainnya
Baca Juga
Progres Pembangunan Kamar Mandi Mahad An Nur Mojokerto
3 minggu yang lalu
Kegiatan Sanggar Jambangan – Juli 2025
3 minggu yang lalu
Lomba Mewarnai Tingkat TK dan SD Berlangsung Meriah di Kediri
3 minggu yang lalu
Ambulance untuk Masyarakat yang Membutuhkan
3 minggu yang lalu